Pagi begitu cerah ketika aku mulai beranjak dari tempat tidur. Tak lupa kuucap syukur atas kehadirat Tuhan YME. Karena atas limpahan rahmat dan karuniannya lah saya dapat hidup dan berjuang menjejaki dunia ku yang asli dan duniaku sebagai pemain travian profesional.
Aku pun segera mandi dan tak lupa membeli sarapan untuk aku makan di pagi itu. Setelah makan tak lupa kubuka account travian yang ku miliki untuk kuserangkan ke account lawan saya. Ketika jam kutengok sudah menunjukan pukul 06.30 wib. akupun segera berkemas menuju tempat kuluahku tercinta.
Tak kusangka HP(Hand Phone)ku yang sejak 3 hari yang lalu tiba-tiba berdering cukup nyaring sehingga aku pun menerima panggilan tersebut. ini adalah telefon dari ibuku tercinta di kampung halamanku yang jauh dari tempat perkuliahhan ku. Aku sempat berfikir macam-macam ketika aku menerima telefon itu, namun diluar dugaan ibuku memberikan kabar gembira padaku. Uang yang sejak aku kesini 3 hari yang lalu sudah habis. dan beliau berjanji akan mengirimkan sejumlah uang kepada ku. Setelah itu saya pun bicara panjang lebar tentang apa yang terjadi selama 3 hari yang lalu, namun diluar perkiraanku jam mulai menunjukan pukul 07.10 akupun terpaksa menyudahi telefon dari ibuku.
Setelah itu akupun segera berkemas menuju tempat perkuluahanku. tak kusangka aku sudah terlambat 30 menit, saat dosen ku menyebutkan beberapa perjanjian tentang kontrak kuliah yang akan kami lakukan selama 1 semester kedepan. Lalu aku pun berusaha menanyakan apa yang terjadi sebelum aku sampai ke ruang kuliah ini. kemudian aku pun mencatatnya. kontraknya adalah:
1. peserta kuliah wajib dan harus datang minimal 15 menit setelah jam yang telah disepakati.
2. apabial dosen melakukan hal yang sama maka kami pun harus dengan tegas menolaknya untuk mengisi kuliah.
3. apabila ada peserta kuliah yang tidak menaati peraturan-peraturan lain yang sudah ditetapkan maka akan terkena sanksi pengurangan nilai hingga nilai menjadi C bahkan D.
Setelah itu kami pun berdiskusi masalah penilaian. yang pertama:
1. nilai ulangan harian diperoleh dari penugasan yang diberikan dosen kepada kita.
2. nilai ujian mid semester didapat dari hasil pembuatan sebuah web statis.
3. nilai ujian semester didapat dari hasil pembuatan web dinamis dan aplikasinya.
Ya demikianlah kontrak kuliah kami...
Setelah pembahasan kontrak kuliah kami pun diberi penjelasan tentang web secara singkat.
Kemudian beliau memerintahkan kepada kami untuk membuat sebuah blog, dimana blog adalah batu loncatan untuk menuju ke pembuatan web.
YA .... Demikianlah cerita aku hari ini moga moga meng inspirasikan para maesto agar tidak lupa dengan kuliahnya dan tidak lupa kepada desa accountnya.
SALAM MAESTRO
Tidak ada komentar:
Posting Komentar